Puluhan Botol Minuman Keras Disita dalam Razia yang Digelar Polsek Sragi

- Admin

Jumat, 29 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jejak SukabumiPekalongan – Polsek Sragi melaksanakan razia miras sebagai upaya cipta kondisi dalam rangka Operasi Mantap Brata tahun 2023-2024. Razia yang dilaksanakan Rabu (27/09) malam berhasil menyita puluhan botol minuman keras dari warung swike, warung kelontong dan juga tempat karaoke.

Kapolsek Sragi AKP Suradi, S.H saat dimintai keterangan menyebutkan puluhan botol miras diamankan dari 3 warung dan 1 tempat karaoke di Kec. Sragi. Para pedagang menjual miras tersebut secara ilegal.

“Sebanyak 28 botol minuman keras berhasil kami amankan,” tuturnya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dijelaskan AKP Suradi, operasi miras digelar sebagai upaya pencegahan peredaran miras yang kerap memicu kejahatan dan gangguan kamtibmas.

“Kita lakukan Razia miras untuk mencegah aksi kriminalitas yang salah satunya kerap dipicu usai minum alkohol. Disamping itu untuk menciptakan kondusifitas kamtibmas di Kec. Sragi,” tambahnya.

Selain operasi miras, dalam kegiatan tersebut Polsek Sragi juga melakukan pemantauan wilayah guna mengantisipasi potensi kerawanan kejahatan malam seperti curas, curat dan curanmor.(*)

 

Sumber : Humas Polres Pekalongan

Baca Juga :  Pemerintah Des Cileungsing Wujudkan Pembangunan Gedung Serba Guna Untuk Pemberdayaan Masyarakat
Follow WhatsApp Channel jejaksukabumi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

SDN Gadog 02 Raih Juara Tingkat Kecamatan Taman Sari
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Dengan Agenda Penyampaian Pandangan Fraksi
Kepala Dinas Perikanan Sukabumi Nunung Nurhayati Sampaikan Bela Sungkawa atas Bencana Banjir dan Longsor
PPL Dinas Pertanian dan Anggota Tim Sergab Koramil Palabuanratu Survey Gabah di Desa Cibuntu
DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Rapat Paripurna Tentang Produk Hukum Daerah Serta Penyampaian Laporan Reses Pertama Tahun 2025
Pemkab Sukabumi Tetapkan Wilayah Berstatus Tanggap Darurat Bencana
Dinas Damkar Kabupaten Sukabumi Himbau Warga Untuk Tidak Membakar Lahan
Dinas Perikanan Kabupaten Sukabumi Hadiri Apel Pagi Perdana Bersama Bupati dan Wabup
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 01:21 WIB

SDN Gadog 02 Raih Juara Tingkat Kecamatan Taman Sari

Senin, 10 Maret 2025 - 21:17 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Dengan Agenda Penyampaian Pandangan Fraksi

Minggu, 9 Maret 2025 - 22:07 WIB

Kepala Dinas Perikanan Sukabumi Nunung Nurhayati Sampaikan Bela Sungkawa atas Bencana Banjir dan Longsor

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:23 WIB

PPL Dinas Pertanian dan Anggota Tim Sergab Koramil Palabuanratu Survey Gabah di Desa Cibuntu

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:20 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Rapat Paripurna Tentang Produk Hukum Daerah Serta Penyampaian Laporan Reses Pertama Tahun 2025

Berita Terbaru

News

SDN Gadog 02 Raih Juara Tingkat Kecamatan Taman Sari

Selasa, 11 Mar 2025 - 01:21 WIB