Usep Wawan Soroti Perjuangan Anak-anak Sekolah di Desa Cidadap dan Loji

- Admin

Kamis, 25 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jejak Sukabumi – Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Usep Wawan menyoroti soal perjuangan anak-anak sekolah di Desa Cidadap dan Loji, Kecamatan Simpenan yang harus menyeberangi sungai deras menggunakan ban setiap hari untuk berangkat sekolah.

“Tentunya kami dari DPRD Kabupaten Sukabumi dari komisi IV melihat kejadian seperti itu, anak-anak sekolah menyebrang sungai menggunakan ban, sangat prihatin sekali dengan keadaan seperti itu, pasalnya wilayah Simpenan itu dekat dengan pusat pemerintahan Kabupaten Sukabumi di Palabuhanratu,” kata Usep Wawan kepada awak media kamis, 25 Januari 2024.

Usep mengungkapkan bahwa kejadian tersebut harus menjadi perhatian serius antara pemerintah daerah dan DPRD Kabupaten Sukabumi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Insyaallah, dalam waktu dekat, saya akan melihat langsung ke lapangan untuk mencari alternatif. Apakah perlu jembatan, apakah ada jalan lain, atau ada sekolah yang dapat dijangkau tanpa menyeberangi sungai,” ungkapnya.

Usep mengatakan, pihaknya akan melakukan pengkajian khusus atas kejadian itu. Setelah dilakukan pengkajian, kata Usep, pihaknya akan memberikan masukan kepada pemerintah daerah.

“Kami akan mencari jalan keluar dan menyampaikan masukan ini kepada Dinas Pendidikan dan Dinas Perkim. Jika perlu pembangunan jembatan penyeberangan, kami akan berupaya menyampaikannya, yang lebih jelas kami dari dprd akan melihat langsung keadaan di lapangan,” tambahnya.

Baca Juga :  Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi,Tentang Nota Pengantar Raperda APBD Tahun 2026
Follow WhatsApp Channel jejaksukabumi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Komisi IV DPRD Sukabumi Tekan SPPG Agar Tak Bergantung Produk Impor
Ketua dan Komisi 1 DPRD Kabupaten Sukabumi Laksanakan Kunjungan ke Pt Perkebunan Cigembong
Dinas Perikanan Dukung Program Prioritas Daerah dalam Rapat Dinas Januari 2026
Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Teddy Setiadi, Hadiri peringatan (HUT) ke-5 LSM Sabara 83
Disperkim Bahas Kesiapan Lahan dan Pembiayaan Rumah Khusus Terdampak Bencana
Bantuan Traktor Roda Empat Diharapkan Tingkatkan Hasil Pertanian di Cisolok
Bamus DPRD Kabupaten Sukabumi Lakukan Konsultasi dan Koordinasi ke DPRD Kota Depok
Wakil Ketua III DPRD Sukabumi Terima Penghargaan Sukabumi Awards 2025
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 11:16 WIB

Komisi IV DPRD Sukabumi Tekan SPPG Agar Tak Bergantung Produk Impor

Selasa, 20 Januari 2026 - 10:52 WIB

Ketua dan Komisi 1 DPRD Kabupaten Sukabumi Laksanakan Kunjungan ke Pt Perkebunan Cigembong

Senin, 19 Januari 2026 - 01:30 WIB

Dinas Perikanan Dukung Program Prioritas Daerah dalam Rapat Dinas Januari 2026

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:17 WIB

Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Teddy Setiadi, Hadiri peringatan (HUT) ke-5 LSM Sabara 83

Rabu, 14 Januari 2026 - 11:28 WIB

Disperkim Bahas Kesiapan Lahan dan Pembiayaan Rumah Khusus Terdampak Bencana

Berita Terbaru