Talk show Jaksa Menyapa, Mengusung Tema “Penyalahgunaan Narkotika dan Pencabulan”

- Admin

Kamis, 31 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

“betul memang bahwa polisi yang menangkap pelaku atau kita menyebut sebagai penyidik, nanti berkas perkara dari kepolisian kami terima untuk diteliti apakah memang sesuai dengan unsur pelanggaran yang tercantum di undang-undang penyalahgunaan narkotika atau tidak” ujarnya

Terkait dengan tindak pidana pencabulan, Kasubsi Penuntutan Andi Ardiani menjelaskan bahwa tindak pidana mengenai hal itu diatur dalam undang-undang No 17 tahun 2016.

“Hukumannya itu ada yang minimal 4 tahun maksimal 15 tahun dan ada juga yang minimal 5 tahun maksimal 15 tahun. Kalau pelaku nya anak dibawah umur itu diberikan sanksi setengah ketentuan hukuman tapi kalau pelakunya orangtua kandung atau guru atau keluarga terdekat hukuman nya ditambah 1/3 lebih berat” tegasnya

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Andi menambahkan bahwa orangtua harus bisa mengawasi perilaku anak bukan hanya tumbuh kembang nya saja. Orangtua perlu menanyakan keadaan anak-anak apabila ada perbedaan dari kelakuan yang berbeda dari anak-anak dan tidak seperti biasanya.(*)

Baca Juga :  Rakornas Pengendalian Inflasi Tahun 2023 Secara Virtual di Pendopo 
Follow WhatsApp Channel jejaksukabumi.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

SDN Gadog 02 Raih Juara Tingkat Kecamatan Taman Sari
Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Dengan Agenda Penyampaian Pandangan Fraksi
Kepala Dinas Perikanan Sukabumi Nunung Nurhayati Sampaikan Bela Sungkawa atas Bencana Banjir dan Longsor
PPL Dinas Pertanian dan Anggota Tim Sergab Koramil Palabuanratu Survey Gabah di Desa Cibuntu
DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Rapat Paripurna Tentang Produk Hukum Daerah Serta Penyampaian Laporan Reses Pertama Tahun 2025
Pemkab Sukabumi Tetapkan Wilayah Berstatus Tanggap Darurat Bencana
Dinas Damkar Kabupaten Sukabumi Himbau Warga Untuk Tidak Membakar Lahan
Dinas Perikanan Kabupaten Sukabumi Hadiri Apel Pagi Perdana Bersama Bupati dan Wabup
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 01:21 WIB

SDN Gadog 02 Raih Juara Tingkat Kecamatan Taman Sari

Senin, 10 Maret 2025 - 21:17 WIB

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi Dengan Agenda Penyampaian Pandangan Fraksi

Minggu, 9 Maret 2025 - 22:07 WIB

Kepala Dinas Perikanan Sukabumi Nunung Nurhayati Sampaikan Bela Sungkawa atas Bencana Banjir dan Longsor

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:23 WIB

PPL Dinas Pertanian dan Anggota Tim Sergab Koramil Palabuanratu Survey Gabah di Desa Cibuntu

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:20 WIB

DPRD Kabupaten Sukabumi Gelar Rapat Paripurna Tentang Produk Hukum Daerah Serta Penyampaian Laporan Reses Pertama Tahun 2025

Berita Terbaru

News

SDN Gadog 02 Raih Juara Tingkat Kecamatan Taman Sari

Selasa, 11 Mar 2025 - 01:21 WIB